Skip to main content

Posts

Featured

SEPUTAR KULINER INDONESIA

Sejarah Pastel Goreng Pastel memang menjadi salah satu makanan yang banyak diminati sejak puluhan tahun silam. Rasanya yang gurih dan kandungan gizinya yang cukup membuat camilan satu ini kerap dijadikan bekal Ibu untuk buah hatinya. Pastel juga mudah ditemui di mana saja dengan harga yang relatif terjangkau. Tak heran jika kemudian pastel dapat bersaing dengan camilan-camilan baru yang mulai bermunculan. Lalu, sebenarnya apa sih pastel itu? Pastel adalah semacam pastry yang dibuat dengan meletakkan isian di dalamnya, lalu dilipat dan ditutup rapat. Pastel dapat terasa manis atau gurih tergantung dari isian. Di Indonesia sendiri, pastel gurih memang lebih populer. Pastel gurih ini umumnya berisi daging dan sayuran yang digoreng. Namun, meskipun sudah dikenal sejak lama, benarkah pastel merupakan camilan khas Indonesia? Hal ini ternyata masih dipertanyakan. Pastel dipercaya berasal dari Mediterania, Timur Tengah sampai India. Kui ini mulai diperkenalkan ...

Latest Posts